Pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP) atau Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) di tahap operasi produksi diwajibkan meningkatkan nilai tambah mineral dan batubara melalui kegiatan …
Sekitar 400 pemimpin dan pejabat lain di industri pertambangan hadir dalam acara kolaborasi antara IMA dan harian Kompas tersebut. Acara ini mengusung tema "Hilirisasi Berkelanjutan". BADUNG, KOMPAS — Indonesia masih meniti langkah untuk mewujudkan hilirisasi atau industrialisasi tambang yang lebih utuh dari hulu ke hilir. Konsekuensinya ...
Dengan menggunakan software mining, bisnis di industri pertambangan dapat memantau dan mengelola operasi mereka secara lebih efektif dan efisien, mengoptimalkan rantai pasokan, meningkatkan efisiensi produksi, …
Seri Khusus Pertambangan di Indonesia 2024 Raih Efisiensi Operasional untuk Menavigasi Peraturan Pertambangan yang Berkembang Seiring dengan terus berkembangnya peraturan pertambangan Indonesia seperti kebijakan hilirisasi dan larangan bijih yang belum diolah, perubahan radikal dalam alokasi biaya dan perencanaan tambang menjadi sangat penting …
Kolaborasi Industri Kolaborasi antara industri pertambangan, produsen sodium sianida, dan pemerintah diperlukan untuk mengidentifikasi solusi jangka panjang dan memastikan pasokan sodium sianida yang stabil dan berkelanjutan. Kesimpulan. Kelangkaan sodium sianida merupakan tantangan serius bagi industri pertambangan emas global.
Komitmen menekan emisi di sektor pembangkit listrik semakin menantang. Apalagi, Indonesia sedang menggenjot industrialisasi tambang yang membutuhkan pasokan …
"Setiap mineral memiliki karakteristik yang berbeda, dan penyesuaian harus dilakukan dalam hal pasokan dan permintaan pasar yang sesuai dengan prinsip-prinsip lingkungan, sosial, dan tata kelola," ucap dia. Menurutnya, Indonesia dapat dianggap sebagai kisah sukses dalam hal hilirisasi industri pertambangan.
Pemodelan kami menunjukkan pasokan emas untuk sektor industri (untuk kedokteran gigi dan ponsel pintar) masih aman hingga seabad mendatang sekalipun seluruh pertambangan emas berhenti besok.
Meningkatkan efisiensi energi: melakukan audit energi; meningkatkan pemeliharaan infrastruktur energi; mengurangi permintaan energi di lokasi. Menggabungkan energi terbarukan: …
Pelaku usaha di sektor pertambangan dan smelter mengeluhkan salah satu tantangan terbesar dalam membangun smelter ialah pendanaan dan pasokan listrik yang memadai, murah, dan stabil. Wakil Ketua Indonesian …
Hal ini tidak hanya membatasi daya saing karena produksi dan distribusi rantai pasokan yang tidak efisien, secara operasional juga berdampak terhadap lingkungan. ... Sementara industri pertambangan masih bersiap meningkatkan teknologi, permintaan komoditas terus melonjak. Ketika ekonomi pulih dari pandemi COVID-19, permintaan terhadap …
Risiko industri pertambangan tidak akan berubah, jika melihat dari siklusnya yang terkadang tidak dapat berkembang hingga ke tahap konstruksi dan operasi. Berikut adalah beberapa tantangan yang dapat terjadi …
Mari kita telusuri analisis SWOT industri pertambangan di Indonesia! Dari lahan kaya sumber daya alam hingga tantangan regulasi yang kompleks, temukan peluang dan …
Kondisi Pertambangan Di Indonesia dan Hubungannya dalam Pembangunan Berkelanjutan. Kondisi Pertambangan Di Indonesia – Sebagai negara yang memiliki potensi sumber daya alam yang melimpah salah satunya dalam mineral dan energi, Indonesia menjadi lahan subur bagi industri pertambangan dewasa ini. Salah satunya dengan 39% hasil …
Saat ini, pemerintah terus mendorong pasokan energi listrik, pembebasan lahan, dan perizinan sebagai hal-hal yang perlu diperhatikan dalam proses hilirisasi industri pertambangan. Menyangkut adanya trade barrier …
Dengan demikian, ASPINDO berharap, ban off the road radial dapat diproduksi di Indonesia dengan kualitas yang mumpuni sehingga dapat mendukung program peningkatan tingkat komponen Dalam Negeri (TKDN) pemerintah dan menjamin kelancaran industri pertambangan. "Di sisi lain, kami pun dapat meminimalkan dampak ekonomi yang timbul bila …
Industri pertambangan adalah salah satu sektor kunci dalam ekonomi global, dan teknologi telah membuka pintu untuk meningkatkan efisiensi, keamanan, dan keberlanjutan dalam industri ini. Dari otomatisasi …
Publikasi ini merupakan hasil dari kegiatan Survei Perusahaan Pertambangan Minyak dan Gas Bumi Tahun 2023 yang berisi data rentang waktu dari tahun 2018-2022, meliputi data tenaga kerja, balas jasa tenaga kerja, volume produksi, penjualan dalam negeri dan ekspor, biaya antara dan output. Mudah-mudahan data yang disajikan dalam publikasi ini ...
Keputusan ini memiliki konsekuensi signifikan bagi industri pertambangan pasir kuarsa di Indonesia dan merupakan langkah besar dalam mengakui peran strategis pasir kuarsa dalam kepentingan nasional. ... melainkan juga tonggak penting dalam memastikan keamanan pasokan, pertumbuhan ekonomi, dan pengelolaan yang bijaksana dari sumber daya berharga ...
Blockchain adalah teknologi buku besar terdistribusi yang memungkinkan pencatatan transaksi secara transparan dan aman. Dalam pertambangan, blockchain digunakan untuk: Manajemen Rantai Pasokan: Blockchain dapat meningkatkan transparansi dan akurasi dalam rantai pasokan, memungkinkan pelacakan bahan tambang dari sumber hingga …
Ketersediaan dan keberlanjutan pasokan minyak mentah sebagai input produksi juga menjadi penentu daya saing dan keekonomian industri kilang. Jika dicermati, industri kilang yang berskala besar umumnya memiliki jaminan …
Kondisi ini dikhawatirkan bakal ikut mengganggu kegiatan produksi batubara dan pasokan ke pelanggan. Kelangkaan ban off the road yang digunakan oleh alat berat menuai sorotan bersama dari Asosiasi Jasa Pertambangan Indonesia (ASPINDO), Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI) dan Perkumpulan Tenaga Ahli Alat Berat …
Industri pertambangan Indonesia sedang mengalami transformasi signifikan dengan peralihan dari Rencana Kerja dan Anggaran Biaya ("RKAB") tahunan ke RKAB tiga tahunan, sesuai dengan Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Nomor 10 Tahun 2023.Langkah ini bertujuan untuk menyederhanakan operasional dan perencanaan, …
Direktur Jenderal Mineral dan Batu Bara Kementerian ESDM Ridwan Djamaluddin saat menyampaikan kata sambutannya dalam puncak acara Hari Pertambangan dan Energi ke-76 yang dipantau di Jakarta, Kamis (30/9/2021).
Kebutuhan akan bahan mineral untuk kehidupan manusia terus meningkat. Hal ini sejalan dengan berkembangnya populasi manusia dan perubahan pola kehidupan yang makin berorientasi ke …
Seminar dan Konferensi Nasional IDEC 2017 ISSN: 2579-6429 Surakarta, 8-9 Mei 2017 507 Peran Keilmuan Teknik Industri Dalam Perkembangan Rantai Pasokan Menuju Era Industri …
"Saat ini, teknologi digitalisasi adalah salah satu perubahan yang harus diimplementasikan di semua industri, termasuk pertambangan agar bisnisnya tidak tertinggal, termasuk industri peledakan yang mendukung aktivitas operasional pertambangan," katanya, saat memberikan sambutan dalam The 7th International Drill & Blast Conference 2024, yang ...
Jepang mundur dari PLTU Indramayu, bagaimana nasib industri batu bara dan pasokan listrik? ... Direktur Eksekutif Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI), Hendra Sinadia, mengatakan ...
Tanpa manajemen rantai pasokan yang efisien, operasi penambangan dapat mengalami penundaan, downtime, dan peningkatan biaya. Pronto Xi menyediakan berbagai fitur dan kemampuan untuk membantu perusahaan pertambangan mengelola rantai pasokan mereka secara lebih efisien.
Bagi pembaca yang tertarik dengan dunia pertambangan dan ingin berinvestasi di industri ini, penting untuk mengkaji analisis SWOT PT Timah ini dan mengambil langkah-langkah yang bijaksana. Dengan pemahaman yang mendalam tentang kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang ada, pembaca dapat membuat keputusan investasi yang lebih …